Cara Mengganti Tema/Tampilan Pada Gmail
Assalamualaikum kawan,seperti biasa sapa dan salam saya kepada kawan semuanya,semoga dalam keadaan sehat wal afiaat aamiin,hari ini saya akan posting sebuah tema,yaitu
Cara Mengganti Tema/Tampilan Pada Gmail,mungkin bagi sebagian yang lain
cara ini sudah pada tahu dan pastinya sudah
banyak juga yang share,tapi bagi saya ini adalah penemuan saya yang memang benar-benar baru menemukan cara ini,dan kemudian saya berniat untuk berbagi kepada sobat semua,siapa tahu ada yang suka dan menerapkannya.Bebicara soal rubah-merubah tema,sebelumnya saya juga telah share cara merubah tema
google crome dan tidak ketinggalan juga dengan
merubah tampilan facebook nya,dan ternyata Gmail juga bisa di ganti,untuk cara menganti tema pada gmail adalah sebagai berikut :
- Pertama tentunya login ke akun Gmail sobat tentunya
- Kemudian Klik pengaturan yang bergambar gerigi di pojok kanan atas (lihat gambar di bawah)
- Selanjutnya klik Tema maka sobat akan di bawa ke halaman berikutnya.
|
Gmail sebelum di rubah |
- Setelah muncul pilihan tema nya,silahkan pilih salah satu yang akan sobat pasang.
- Klik tema pilihan sobat,sebagai contoh saya ambil tema pantai
|
Gmail sebelum dirubah |
- Kemudaian tunggu proses selesai
- Tema pun berhasil dipasang
|
Hasil Gmail setelah di rubah |
Okee sobat,dengan gonta-gantinya tema atau tampilan ini,diharapkan kita tidak bosen lagi dengan satu tampilan default dari gmail karena kita bisa merubahnya sendiri,dan ternyata cara merubahnya pun sangat gampang dan mudah,mungkin itu saja dari saya tentang Cara Mengganti
Tema/Tampilan Pada Gmail,semoga apa yang sudah saya share ini bisa bermanfaat buat sobat semua,terimakasih dan salam sukses buat semuanya.
0 komentar:
Posting Komentar